Search

Resep Minuman Meredakan Sakit Tenggorokan

4. Resep teh serai jeruk nipis

Bahan
• 9 buah jeruk nipis
• 8 batang serai
• 2 sdm teh bubuk, bisa diganti dengan 1 kantung teh celup
• 5 sdm gula pasir
• 100 ml air

Cara Membuat
• Rebus air hingga mendidih
• Potong serai, ambil bagian batangnya lalu memarkan
• Masukkan batang serai pada air mendidih, rebus kembali selama 10-15 menit
• Bersihkan lalu iris tipis 4 buah jeruk nipis
• Peras 5 buah jeruk nipis lainnya, saring dan buang biji buah
• Matikan rebusan serai, masukkan teh celup atau teh bubuk dan rendam
• Saring, pindahkan pada teko. Masukkan gula dan air jeruk nipis lalu aduk
• Masukkan irisan jeruk nipis dan teh serai siap dihidangkan.

Baca Juga:  Rahasia Di Balik Menjalin Hubungan Baik Menurut Sains

5. Resep jamu beras kencur

http://merdeka.com

Bahan
• 200 gr beras
• 250 gr gula merah
• 1 sdm gula pasir
• 6 ruas kencur
• 1 jeruk nipis
• 1 sdm asam jawa
• 15 g jahe
• 1900 ml air

Cara Membuat
• Langkah pertama cuci bersih beras terlebih dahulu. Jika sudah tiriskan.
• Rendam beras menggunakan air matang, selama 1 jam. Lalu tiriskan.
• Cuci bersih kencur dan jahe menjadi kecil-kecil.
• Rebus air, tambahkan gula merah, gula pasir, irisan kencur, jahe, dan asam jawa aduk hingga tercampur rata agar gula larut dan air mendidih. Tambahkan garam.
• Tiriskan dan pisahkah dari kencur dan jahe yang tersisa.
• Potong jeruk nipis , peras dan campurkan ke dalam air rebusan gula.
• Masukkan beras ke dalam blender, irisan jahe, kencur, dan tambahkan air gula dan blender hingga memiliki tekstur yang halus.
• Lalu saring agar beras kencur memiliki tekstur seperti air. Jamur beras kencur siap disajikan selagi hangat.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

“Tentu kejuaraan ini memberikan pengalaman berharga dalam pembinaan olahraga, mengembangkan bakat, dan membentuk karakter generasi muda yang berprestasi,” jelas Menpora Dito. “Nah tahun ini juga, barongsai akan dipertandingkan di PON...

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist