Ujeb, sapaan Asep Sumantri, menyanjung dukungan luar biasa dan atmosfer di stadion. Ia berharap, dengan dukungan Bobotoh, PERSIB bisa kembali juara tahun ini.
“Ambil kesempatan yang baik ini. Harapan saya, Inshaallah, mudah-mudahan tahun ini juara dan ke depannya lebih bagus lagi,” ucapnya.***