Search

9 Makanan yang Sebaiknya Dikonsumsi selama Periode Menstruasi

Dok. Freepik

Bisakah makanan meredakan gejala PMS?

Tingkat keparahan gejala pra menstruasi terjadi pada beberapa spektrum dan untuk beberapa perempuan, ini bisa cukup buruk sehingga mengganggu aktivitas sehari-hari. Sayangnya, tidak ada yang bisa menyembuhkan PMS, tapi ada beberapa langkah untuk meredakan gejalanya, termasuk asupan nutrisi, suplementasi, melakukan olahraga ringan, membatasi alkohol, dan berhenti merokok.

1. Karbohidrat

Perempuan sering disarankan menghindari karbohidrat, terutama gula, untuk membantu memperbaiki gejala PMS. Tapi tidak ada hubungan jelas antara total atau jenis asupan karbohidrat dan risiko PMS. Memilih karbohidrat kompleks lebih sering daripada makanan tinggi gula, tentu saja bukan ide buruk dan bisa membantu mengendalikan keinginan mengidam karbohidrat dan mendukung suasana hati, serta tingkat energi dengan menstabilkan kadar glukosa darah.

2. Kafein

Baca Juga:  Tips Foto Saat Malam Minim Cahaya

Karena kafein adalah stimulan, ini bisa memengaruhi tidur, suasana hati, dan fungsi usus. Jadi, jika kamu berjuang dengan insomnia, kecemasan, atau kembung sebelum menstruasi, mungkin ada baiknya membatasi asupan kafein, atau menghindarinya.

3. Magnesium

Supmentasi magnesium telah terbukti mengurangi gejala PMS, terutama retensi cairan. Satu studi menemukan bahwa magnesium bekerja paling baik dalam kombinasi dengan vitamin B6 daripada diminum sendiri. Magnesium juga bisa diperoleh dari biji labu, kacang-kacangan, bayam, dan biji-bijian.

4. Zat besi

Zat besi non hem terutama ditemukan dalam makanan nabati, seperti sereal yang diperkaya, kacang-kacangan, produk kedelai, dan biji-bijian bisa menurunkan risiko PMS.

5. Garam

Spurs menyamakan kedudukan ketika tiga menit tersisa, Damola Ajayi memanfaatkan umpan silang dari Akhamrich. Tuan rumah kemudian kembali memimpin ketika tendangan bebas Akhamrich jatuh ke tangan Gabriel Willhoft-King, yang menyelipkannya...

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist