Warga Antusias, 8.500 Penumpang Gunakan LRT Jabodebek di Hari Kedua Operasional

Warga naik LRT Jabodebek di Stasiun Dukuh Atas.
Warga naik LRT Jabodebek di Stasiun Dukuh Atas.

“Nanti headwaynya akan 8 menit. Saat ini headwaynya 20 menit, karena memang jumlah train set yang kami gunakan saat ini masih sangat terbatas. Kami baru mengoperasikan 12 trainset dengan 158 perjalanan. Kami memiliki 31 trainset dan 27 di antaranya akan kami operasikan setiap hari jika diperlukan,” ujar Kuswardoyo.

Saat ini tarif LRT Jabodebek dikenakan tarif flat Rp 5.000 untuk seluruh tujuan hingga September 2023. Setelah periode promo, tarif LRT akan ditetapkan menjadi Rp 5.000 untuk 1 kilometer pertama dan Rp 700 per kilometer selanjutnya.

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist