Search

Turut Hadirkan Rumah BUMN, PLN Dorong Peningkatan Ekonomi Daerah Melalui Produk UMKM

PLN Dorong Peningkatan Ekonomi Daerah Melalui Produk UMKM
Rumah BUMN

“Rumah BUMN ini memiliki peran dan kontribusi tinggi dalam pembinaan para pelaku UMKM agar lebih dikenal. Harapannya, UMKM dapat terus semangat berkarya dan berinovasi menciptakan produk-produk lokal yang memiliki nilai jual tinggi. Selain UMKM binaan PLN kita perkenalkan juga melalui marketplace PLN Mobile,” jelas Ajrun.

Peresmian ini juga makin menambah jumlah Rumah BUMN yang saat ini tersebar di 248 kabupaten/kota. Kolaborasi PLN melalui Rumah BUMN ini juga berhasil membuat 14 UMKM go global ke beberapa negara mulai dari Malaysia, Singapura, Brunei Darussalam, Korea Selatan, Hongkong, Taiwan, Turki, Prancis hingga Afrika.

Diantaranya, enam UMKM dari Rumah BUMN PLN Pacitan dengan produk makanan, batu alam hingga aromatherapy, kemudian empat UMKM binaan Rumah BUMN PLN Blitar dengan produk kopi dan teh, dua UMKM dari Rumah BUMN PLN Pasaman dengan produk gelamai dan rendang paku serta dua UMKM produk madu dan sambal tempoyak dari Rumah BUMN PLN Jambi.

Baca Juga:  Pertama di Asia, PLN Corporate University Raih Akreditasi Corporate Learning Improvement Process

Sekilas Tentang PLN
PT PLN (Persero) adalah BUMN kelistrikan yang terus berkomitmen dan berinovasi menjalankan misi besar menerangi dan menggerakkan negeri. Memiliki visi menjadi perusahaan listrik terkemuka se-Asia Tenggara, PLN bergerak menjadi pilihan nomor 1 pelanggan untuk Solusi Energi. PLN mengusung agenda Transformasi dengan aspirasi Green, Lean, Innovative, dan Customer Focused demi menghadirkan listrik untuk Kehidupan yang Lebih Baik. PLN dapat dihubungi melalui aplikasi PLN Mobile yang tersedia di PlayStore atau AppStore. (Adv)

Selain itu, siswa juga unjuk talenta lewat presentasi di booth yang disediakan, mulai dari coding, cooking show, art live showa, dan praktik sains. Siswa lainnya bisa ikut belajar membuat program...

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist