Transaksi UMKM di FESyar Jawa 2023 Capai Rp 3 Miliar

Rizki berharap pelaksanaan FESyar Jawa dapat terus mengakselerasi pengembangan ekonomi dan keuangan syariah di tingkat regional sehingga mampu menjadi salah satu sumber pertumbuhan ekonomi nasional.

Sementara itu, Wakil Gubernur Jawa timur, Emil Elistianto Dardak mengatakan bahwa FESyar Jawa telah memainkan peran penting untuk meningkatkan literasi masyarakat tentang prinsip-prinsip ekonomi syariah yang berkeadilan dan berkelanjutan. FESyar Jawa juga telah memberi kesempatan untuk membangun jejaring, berkolaborasi, dan merancang langkah-langkah strategis yang akan membawa ekonomi syariah Jawa Timur ke tingkat yang lebih maju lagi. Ekonomi syariah Jawa Timur selama beberapa tahun terakhir terus mengalami kemajuan yang meliputi bisnis halal, investasi yang berkelanjutan, pendidikan syariah, serta industri-industri yang berbasis halal.(adv)

Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmen Indonesia untuk mendukung upaya global dalam menanggulangi perubahan iklim dan transisi menuju energi terbarukan. Hal tersebut disampaikan Kepala Negara usai pertemuan bilateral dengan Sekretaris Jenderal...

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist