Search

Terus Lakukan Pengembangan dan Optimalisasi Layanan, Indra Karya Raih “The Best SOE Konsultan Konstruksi Terbaik 2024”

 

Aulanews.id – PT Indra Karya (Persero) terus melakukan pengembangan dan optimalisasi layanan terutama di tiga (3) sektor utama.

Yakni sektor Sumber Daya Air (SDA), Energi dan Energi Baru Terbarukan (EBT), dan Transportasi yang memiliki visi misi sebagai konsultan terbaik di Asia.

Indra Karya (Persero) melakukan beberapa upaya strategis antara lain seperti melakukan transformasi bisnis, penguatan layanan digitalisasi, penguatan pasar dalam negeri, penguatan kerja sama pasar luar negeri.

Serta diversifikasi usaha yang menjadikan perusahaan mencapai kinerja positif dalam menjalankan kegiatan usaha dan bisnis di tahun 2023 lalu.

Capaian prestasi perusahaan yang didasari adanya kerja sama tim yang baik sesuai sengan core value AKHLAK BUMN “Kolaboratif” dan “Adaptif” terhadap tantangan.

Baca Juga:  Disorot, Said Abdullah Jelaskan Usulan Penghapusan Listrik 450 VA

Kerja sama tim ini berhasil menghantarkan PT Indra Karya (Persero) melakukan business scale up hingga meraih penghargaan The Best Stated Owned Enterprises (SEO).

Kategori peringkat kedua BUMN dengan aset 500 miliar dengan predikat “Sangat Bagus” di Ajang 13th Infobank-Isentia Digital Brand Recognition 2024.

Ajang tersbeut diselenggarakan di Hotel Shangrila – Jakarta pada kamis (01/04).

Okky Suryono Vice President Corporate Secretary PT Indra Karya (Persero) mengungkapkan PT Indra Karya (Persero) sebagai konsultan konstruksi milik negara, saat ini terus melakukan pengembangan dan penguatan layanan usahanya.

Melalui transformasi bisnis, penguatan layanan digital, penguatan pasar dalam negeri, ekspansi pasar luar negeri.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Aulanews.id – Minggu ini, Mikel Arteta duduk di Sobha Realty Training Center untuk merenungkan musim sejauh ini, pola pikirnya dengan dua pertandingan besar tersisa, dan apa arti memenangkan Liga Premier...

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist