Peringati Hakordia 2024, Kemenpora Ingin Ciptakan Sistem, Mentalitas dan Keteladanan Anti Korupsi untuk Pejabat dan Pegawai
Masih dalam peringatan Hari Anti Korupsi Sedunia (Hakordia) tahun 2024, Kementerian Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia menggelar acara Integritas dan Akuntabilitas Pelaksanaan Pemberian Bantuan Masyarakat dan Sosialisasi Aplikasi Whistleblowing System ...