Search

Pemprov Sulsel Kesulitan Vaksinasi Warga di Daerah Terpencil

Arman mengakui capaian vaksinasi lansia saat ini masih sangat minim, kecuali untuk Kabupaten Tana Toraja yang telah mencapai di atas 40 persen.

“Memang daerah lain masih rendah, nah upaya kita ialah bagaimana melibatkan tokoh masyarakat untuk menggaet para lansia ini ikut divaksin, termasuk mengedukasi keluarganya,” tuturnya.

Dia menyampaikan juga bahwa pihaknya akan bersinergi dengan TNI/Polri dalam meningkatkan cakupan, khususnya pada wilayah pinggiran dan terpencil.

Baca Juga:  Daftar Daerah yang Stop Pembelajaran Tatap Muka Sekolah

Anggota dewan juga mengulangi seruan mereka untuk segera menghentikan permusuhan, sehingga mengarah pada gencatan senjata yang berkelanjutan. Mereka mendesak semua negara anggota untuk menahan diri dari campur tangan eksternal yang...

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist