Ilmuwan Vaksin Covid Dapat Gelar Profesor Honoris Causa Unair

Carina mengatakan, pemajuan vaksin di Indonesia salah satunya dapat dilakukan dengan investasi dalam riset dan pengembangan vaksin lokal sehingga tidak bergantung pada impor. Integrasi AI dan teknologi dalam pengembangan vaksin juga mempercepat prosesnya

Sementara itu, sambungnya, edukasi publik yang lebih luas dan bekerja sama secara global penting untuk memungkinkan akses vaksin yang adil.

“Dengan investasi pada cutting-edge research and development, kita bisa mengembangkan vaksin yang lebih efektif, lebih aman, dan lebih terjangkau,” ucapnya.

Baca Juga:  Pelatihan AI Makin Canggih, Ahli Doktor Gantikan Pekerja Murah

Berita Terkait

SD Al Muslim Peringati Gerakan Satu Juta Pohon dengan Tebar Kebermanfaatan

Kaji Konsep “Green Halal Tourism” di Tretes, Dirut TV9 Raih Gelar Doktor Ilmu Lingkungan UB

Terkini

Siaran Langsung

Sosial

Scroll to Top