Desa Bersatu Dukung Prabowo-Gibran untuk Pemilu 2024

Asri Annas menyebut pihaknya sudah berkomunikasi juga dengan kedua Paslon lainnya yakni Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo-Mahfud Md. Namun, yang diundang ke acara silaturahmi nasional hanya pasangan Prabowo-Gibran.

“Sebenarnya kita sudah berkomunikasi, dan kalau teman-teman lihat jejak digital awalnya bahkan saya kemarin memberikan support dukungan penuh kepada Anies Baswedan kan. Acara di Bandung desa bersatu kan itu kami. Saya buat itu,” katanya.

“Tapi buat kami siapa yang kemudian mau benar-benar mengakomodir kepentingan desa, ya buat kita, ada di situ. Jadi nggak penting untuk menghadirkan semua. Yang kita butuhkan adalah siapa yang mau mengakomodir. Dalam pandangan kami, rasanya Bapak Prabowo dan Mas Gibran mengakomodir,” imbuhnya. (Hb)

Presiden Prabowo Subianto menegaskan komitmen Indonesia untuk mendukung upaya global dalam menanggulangi perubahan iklim dan transisi menuju energi terbarukan. Hal tersebut disampaikan Kepala Negara usai pertemuan bilateral dengan Sekretaris Jenderal...

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist