Search

9 Manfaat Buah Nanas untuk Kesehatan dan Efek Sampingnya

Studi lebih lanjut pada manusia diperlukan untuk mengkonfirmasi hasil itu. Meskipun tidak memiliki efek signifikan pada metabolisme, buah nanas rendah kalori, tinggi vitamin dan mineral penting

“Nanas lebih rendah kalori daripada makanan manis lainnya. Jadi, jika Anda mengonsumsi buah nanas dibandingkan es krim untuk pencuci mulut, Anda mungkin mengonsumsi lebih sedikit kalori sehingga dapat menurunkan berat badan,” tutur ahli diet Colleen Christensen, RD dalam everydayhealth.com.

Para peneliti menyimpulkan bahwa makan satu hingga dua kaleng (140 hingga 280 gram) buah nanas setiap harinya dapat mengurangi kemungkinan infeksi atau setidaknya mempersingkat durasi jika terkena infeksi karena kekebalan tubuh terjaga.

9. Dapat meningkatkan kesehatan jantung
Bromelain yang secara alami ditemukan dalam jus buah nanas dapat meningkatkan kesehatan jantung. Penelitian dalam “Biotechnology Research International” menunjukkan bahwa bromelain dapat membantu mengurangi tekanan darah tinggi sehingga baik untuk jantung.

Bromelain juga dapat mencegah pembentukan bekuan darah dan meminimalkan keparahan angina pektoris dan serangan iskemik transien, yakni dua kondisi kesehatan yang disebabkan oleh penyakit jantung.

Baca Juga:  Tanaman Liar Ciplukan Banyak Manfaat

Efek Samping Buah Nanas untuk Kesehatan

Menurut ahli gizi Laura Flores seperti dilansir dari livescience.com, nanas adalah pelunak daging yang baik. Jika makan terlalu banyak buah nanas, maka dapat menyebabkan nyeri pada mulut, termasuk bibir, lidah, dan pipi.

Nanas juga dapat menimbulkan reaksi alergi, seperti ruam, gatal-gatal atau kesulitan bernapas. Berdasarkan publikasi Drug Information Database dalam drugs.com, jus dari buah nanas mentah dapat menyebabkan muntah parah. Dan mengkonsumsi bromelain berlebihan dari buah nanas juga dikaitkan dengan diare, aliran menstruasi berlebih, mual, ruam kulit, dan muntah, dilansir dari katadata.co.id

Baca Juga:  Begini Cara Menjaga Kesehatan Mata

...

Kiai Bertutur

Sosial

Add New Playlist