Aulanews Edukasi 10 Cara Mendapatkan Uang Dari Facebook

10 Cara Mendapatkan Uang Dari Facebook

Aulanews.id – Sosial media merupakan salah satu produk perkembangan teknologi yang saat ini memiliki peranan penting dalam kehidupan manusia modern, di dalam sosial media kita dapat menemukan beragam manfaat yang dapat digunakan untuk menunjang kehidupan kita. Mulai dari mencari hiburan, mencari referensi dan juga mencari uang, salah satunya Facebook.

Cara mendapatkan uang dari Facebook ternyata cukup mudah. Terlebih jika anda memiliki ketertarikan dan keahlian dalam pengembangan teknologi di bidang ini. Berikut diantaranya,

1. Membuka Toko Online

Cara ini termasuk cara termudah untuk mendapatkan uang dari facebook, melihat fakta bahwa ada banyak sekali pengguna facebook setiap harinya. Tentunya hal tersebut memberikan kesempatan bagi anda untuk memulai usaha membuka toko online.

Baca Juga:  Roy Suryo Berani Sebut Hal Ini Saat Akun Medsos DPR RI Tampilkan Slot Baris Judi Online

2. Reseller

Reseller adalah sebuah konsep ide dengan menjual kembali barang yang sudah kamu stok dengan harga yang sudah disesuaikan dengan keuntungan yang kamu targetkan.

3. Dropshipper

Cara ini lebih murah dan cepat karena kamu tidak harus membeli produk terlebih dahulu kepada distributor, dan hanya menjajakan saja melalui akun Facebook.

4. Menyediakan Jasa dan Layanan

Hal ini lebih bersifat fleksibel dibandingkan dengan jenis usaha yang lain, pasalnya anda dapat menyesuaikan hobi dan kesukaan anda, seperti penulis artikel lepas, fotografi, renoasi rumah dll.

5. Influencer

Seperti yang kita ketahui bahwa saat ini influencer menjadi salah satu mata pencaharian yang sangat diidam-idamkan oleh semua orang, tugas seorang influencer adalah mempengaruhi khalayak banyak dengan untuk menggunakan produk yang anda promosikan.

Baca Juga:  Enam Siswa Di Salatiga Terpapar Covid-19

6. Menyediakan Jasa Sponsorship dan Paid Promote

Anda dapat melakukan kerjasama dengan brand atau pemilik produk untuk melakukan promosi di akun Facebook dengan besaran jasa yang disesuaikan dengan banyaknya jumlah pengikutmu.

7. Melakuakan Live Streaming Game

Tidak dapat dipungkiri bahwa saat ini game menjadi komoditas yang memiliki cakupan pasar cukup luas, facebook sendiri menyediakan wadah bagi gamers untuk dapat melakukan streaming. Menariknya anda dapat melakukan monetisasi konten gaming dan iklan yang ada pada laman facebook anda.

8. Jadi Buzzer

Jangan salah sangka dengan profesi Buzzer dikenal kerap membuat isu politik panas. Sebenarnya Buzzer adalah sebuah profesi di media sosial yang bertugas untuk membuat sebuah topik agar ramai diperbincangkan. Buzzer akan berusaha untuk menaikkan trafik pencarian dan konten dari sebuah isu yang sedang dipesan. Buzzer tak hanya bisa membuat politik negara memanas, namun juga berperan positif dalam dalam bidang bisnis.

Baca Juga:  Lugas! Detik-Detik Video SBY Siap Turun Gunung Menangkan Prabowo Jadi RI 1 di Pemilu 2024

Berita Terkait

SD Al Muslim Peringati Gerakan Satu Juta Pohon dengan Tebar Kebermanfaatan

Kaji Konsep “Green Halal Tourism” di Tretes, Dirut TV9 Raih Gelar Doktor Ilmu Lingkungan UB

Terkini

Siaran Langsung

Sosial

Scroll to Top